Latihan Soal IPA Kelas 8 Bab 7
Pada kesempatan kali ini Admin Desi hendak membagikan latihan soal IPA Kelas 8 Bab 7.
Latihan soal ini untuk melatih pemahaman kalian pada materi yang telah kalian pelajari.
Yuk kita mulai, cobalah isi soal dibawah ini:
- Sebutkan pengertian dari Tekanan Hidrostatis !
- Seekor ikan berenang pada kedalaman 5 m, apabila massa jenis air adalah 1000 kg/m³. Hitunglah tekanan hidrostatis yang diterima ikan tersebut!
- Archimides (287 SM – 212 SM) adalah seorang berkebangsaan Yunani yang terkenal sebagai…..
- Sebutkan pengertian Tekanan Zat Padat !
- Secara matematis dapat ditulis dalam persamaan…..
- Andi menekan meja dengan gaya sebesar 20 N, jika luas bidang meja tersebut adalah 10 m². Hitunglah besar tekanan yang dihasilkan oleh Andi!
- Secara sistematis tekanan hidrostatis dapat dituliskan dalam persamaan…..
- Menurut hukum Archimides, besar gaya ke atas adalah…..
- Apabila berat benda lebih ringan daripada massa jenis air, maka benda tersebut…..
- Apabila berat benda lebih daripada massa jenis air, maka benda tersebut akan…..
Apabila mau cek jawaban, dibawah ini kunci jawabannya:
Bagaimana hasilnya?
Memuaskan? Apa kurang?
Kalau kurang yuk coba baca kembali Rangkuman Materi IPA Kelas 8 Bab 7
Terus coba lagi latihannya 😀
Sekian postingan dari Admin Desi pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat untuk adik-adik semua.
Jangan lupa selalu kunjungi Portal Edukasi untuk latihan soal lainnya.